Siaran Pers
KOMDIGI Gelar Workshop AI untuk Jurnalisme Sekolah Rakyat di Yogyakarta

KOMDIGI Gelar Workshop AI untuk Jurnalisme Sekolah Rakyat di Yogyakarta

01 December 2025

Kementerian Komunikasi dan Digital Republik Indonesia (KOMDIGI) menyelenggarakan Workshop Media Pemanfaatan AI untuk Jurnalisme pada 18 November 2025 di Yogyakarta. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kapasitas jurnalis dalam menggunakan kecerdasan artifisial secara bertanggung jawab, sekaligus memperkuat ketahanan masyarakat terhadap hoaks dan disinformasi.